Top Skor Liga Champions 10 Musim Terakhir. Siapa Pencetak Gol Terbanyak

Top skor Liga Champions termasuk salah satu prestasi individu dalam kompetisi sepak bola Eropa. Banyak bintang dunia yang mendapatkannya bahkan sampai beberapa musim.

Jika melihat 10 musim ke belakang, nama penyerang yang banyak mendapat top skor ialah Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Keduanya mencetak banyak gol sepanjang kompetisi sepak bola ini.

Selain 2 bintang ternama ini, masih ada beberapa pemain sepak bola lain yang juga berhasil mencetak banyak gol. Bahkan muncul pula para pemain muda berbakat yang berpotensi semakin bersinar di masa depan. Mari simak siapa saja sosoknya dalam artikel ini.

Top Skor Liga Champions 10 Musim Terakhir

Liga Champions UEFA atau singkatannya UCL ialah kompetisi sepak bola populer untuk klub pada divisi Eropa. Sebelumnya kompetisi ini bernama Piala Eropa atau European Cup.

Kompetisi ini banyak diikuti oleh klub ternama di Eropa. Jadi, tidak heran apabila masyarakat dari seluruh dunia tertarik untuk menonton pertandingannya. Bahkan, para pemain yang sukses mencetak top skor Liga Champions juga mendapatkan perhatian. 

 

Main Game Online Seru Menang Jutaan Rupiah!

 

Dimulai pada 1992, UCL menjadi pengganti atas Piala Eropa sudah sudah dimulai sejak 1955. Kompetisi ini juga membuat metode menarik dengan penambahan babak penyisihan grup.

Nama klub yang berprestasi dalam kompetisi ini ialah Real Madrid dan Manchester City. Selain itu, tentu banyak klub lain yang juga menunjukkan betapa berbakatnya mereka dalam kompetisi ini.

Liga Champions juga menjadi ajang bagi para pemain sepak bola untuk menjadi pencetak gol terbaik dalam sejarah. Berikut ini para pemain sepak bola yang sukses mencetak banyak gol dalam turnamen tersebut.

1. Erling Haaland 

Erling Haaland pernah menjadi anggota dari klub Man City dan Borussia Dortmund selama mengikuti Liga Champions

 

Sudahkah kamu mengenal Erling Haaland yang sudah mencatatkan namanya pada top skor Liga Champions? Erling Haaland pernah membela Man City dan Borussia Dortmund selama mengikuti Liga Champions. 

Pada musim 2022/2023, ia sukses mencetak 12 gol dalam klub Man City. Sementara pada musim 2020/2021, ia membela Borussia Dortmund dan sukses mencetak 10 gol.

Jadi, pada usianya yang masih cukup muda, Erling Haaland telah mampu mengantongi prestasi 22 gol. Prestasinya ini tentu membuatnya berpotensi menempati top skor pada masa depan. 

Apabila Erling Haaland ingin terus mencatatkan namanya pada top skor Liga Champions, tentu perlu bergabung dengan tim yang tepat. Selain itu juga perlu konsisten menunjukkan kemampuannya selama pertandingan di setiap musim. 

Jika kemampuannya terus berkembang tentu saja ada peluang mencatatkan gol lebih banyak daripada pemain bintang lain. Mengingat selain Erling Haaland masih ada banyak sekali pemain sepak bola berkualitas.

 

2. Karim Benzema

Karim Benzema Peraih top skor Liga Champions

 

Peraih top skor Liga Champions berikutnya ialah Karim Benzema yang mencetak hingga 15 gol untuk Real Madrid pada musim 2021/2022. Karim Benzema ialah pemain sepak bola asal Prancis yang sangat cemerlang di musim 2021/2022. Angka 15 ini bisa dianggap menjadi pencapaian terbaik selama kompetisi tersebut. 

Karim Benzema bukan sekedar mencatatkan namanya pada top skor. Ia juga membawa Real Madrid menuju kemenangan ketika musim tersebut.

Di luar musim ini, Karim Benzema pernah membela Los Blancos sebagai lini depan. Di bawah asuhan Carlo Ancelotti, ia sukses melesatkan gol dan assist atas nama Los Blancos. 

Tatkala ia berada dalam tim Los Blancos, sudah berhasil mendapatkan 4 gelar Liga Champions. Jadi, bukan hanya bersinar tatkala bersama Los Blancos namun juga menjadi bintang di Real Madrid.

 

3. Robert Lewandowski 

Robert Lewandowski pernah membela Borussia Dortmund, Bayern Munchen dan Barcelona pada top skor Liga Champions

 

Sepanjang perjalanan karirnya, Robert Lewandowski pernah membela Borussia Dortmund, Bayern Munchen dan Barcelona. Ketika musim 2019/2020, ia sukses mencetak 15 gol untuk Bayern Munchen.

Prestasi ini menjadikan namanya masuk pada top skor Liga Champions. Ia juga masih berlaga dalam kompetisi ini untuk musim 2023/204.

Setelah banyak merumput di lapangan dan kerap membobol gawang lawan, Robert Lewandowski mendapat julukan LewanGOALski. Jadi, ia memiliki cukup potensi untuk mendapatkan prestasi lebih tinggi dalam sepak bola. 

 

4. Lionel Messi

Lionel Messi pernah membela Barcelona dan menjadi top skor Liga Champions pada musim 2018-2019

 

Lionel Messi ialah pemain sepak bola yang memiliki peluang besar dalam mempertahankan top skor sampai beberapa musim di masa mendatang. Ia juga banyak memperoleh tawaran dari tim Eropa.

Menengok ke belakang, Lionel Messi pernah membela Barcelona dan mencatatkan gol sampai angka 12 hingga menjadikan namanya tercatat pada top skor Liga Champions. Hal ini terjadi ketika musim 2018-2019.

Mundur lagi ke musim 2014/2015, Lionel Messi yang masih bersama Barcelona juga berhasil mencatatkan namanya melalui perolehan 10 gol. Di musim ini, Neymar dan Cristiano Ronaldo juga sama-sama mencetak 10 gol. 

Lantas, bagaimana dengan musim paling baru 2023/2024? Sekarang ini Lionel Messi sudah beralih ke klub baru Amerika Serikat jadi tidak bermain lagi di Liga Champions.

Lionel Messi bergabung ke Inter Miami sekitar Juli 2023. Jadi, ia tidak lagi tampil di Eropa untuk melanjutkan rekor golnya yang cukup memukau.

 

5. Cristiano Ronaldo

Cristiano Ronaldo pencetak top skor Liga Champions untuk beberapa musim

 

Cristiano Ronaldo adalah pencetak top skor Liga Champions untuk beberapa musim. Setiap musimnya ia juga mencetak gol sebanyak 12 hingga 17. Ini dia beberapa prestasinya.

2013/2014

Mulai pada musim 10 tahun paling akhir, yakni 2013/2014. Di tahun ini, ia sukses mencetak 17 gol dengan berseragam Real Madrid.

2015/2016

Masih membela klub yang sama, ia membobol gawang lawan dengan jumlah gol 16 dan menempati top skor untuk musim 2015/2016. Jadi, ia melanjutkan prestasi dari musim sebelumnya.

2016/2017

Berlanjut ke musim 2016/2017, Cristiano Ronaldo tidak mengalami penurunan kemampuan. Ia masih menempati posisi top skor dengan angka gol 12.

2017/2018

Pada musim 2017/2018, Cristiano Ronaldo kembali bersinar. Tidak lagi hanya mencetak 12 gol, ia sukses membuat 15 gol. 

Jadi, apabila rekor golnya digabungkan, Cristiano Ronaldo adalah pemenang top skor untuk 10 musim terakhir ini. Beberapa pemain lainnya juga banyak membobol gawang lawan akan tetapi jumlah golnya tidak sebanyak Cristiano Ronaldo.

Coba Peruntungan di Platform Game Online Terbaik dan Terpercaya 2024

Bahkan, sampai musim 2023/2024 Cristiano Ronaldo masih memegang top skor Liga Champions paling banyak sepanjang masa. Belum ada pemain lainnya yang berhasil mengalahkan angka golnya pada kompetisi ini.

Akan tetapi, tidak menutup kemungkinan suatu saat muncul bintang sepak bola baru yang mampu mengalahkan rekornya. Mengingat sekarang ini sudah banyak pemain muda berbakat.

Banyak pemain bintang muda yang masih memiliki banyak waktu untuk mengejar rekor Cristiano Ronaldo. Mereka hanya perlu konsisten agar bisa mendapatkan prestasi serupa.

Untuk musim 2023/2024 sendiri Cristiano Ronaldo sudah tidak tampil. Karena sudah meninggalkan klub lamanya dan bergabung dengan klub Al Nassr di Arab Saudi.

Namun, para penggemar Cristiano Ronaldo tentu masih bisa melihat penampilannya terutama di liga Asia. Kamu sendiri juga masih bisa menonton beragam pertandingan bintang dunia ini.Sepak bola memang tidak hanya menarik untuk diikuti perkembangan kemenangan tim. Peraih top skor Liga Champions juga mengundang perhatian, salah satunya adalah Cristiano Ronaldo yang mencetak gol paling banyak dalam 10 musim terakhir.